Kamis, 11 Agustus 2016

Full Day School; Kebijakan Kontroversial Mendikbud Prof. Muhadjir Effendy

Ilustrasi Anak Sekolah; Foto (Sumber: BBC)
Dulu sewaktu masih SMP, kami sekolah dari jam 7 pagi hingga jam 1.30 siang. 
Entahlah, meski suasana di sekolah cukup nyaman dan menyenangkan, tapi berlama-lama hingga berjam2 di sekolah (meski tidak belajar), sangat tidak mengenakkan.
Saat itu mendengar bel pulang sekolah berbunyi menghadirkan rasa bahagia tiada tara, layaknya menyambut hari raya. Semuanya bergegas pulang dengan riang gembira.
Hari ini, kebijakan Full Day School direncanakan akan diterapkan utk siswa SD dan SMP.
Semoga semuanya dipertimbangkan dengan matang. Sosialisasi yg intens kepada semua pihak yg berkepentingan.
‌Kalau ternyata nanti gurunya saja bosan lama2 di sekolah, bagaimana dgn siswanya...
#‪#‎Belum‬ pada konklusi Tolak Full Day School

Tidak ada komentar:

Posting Komentar